Kisah Para Nabi dan Rasul Allah Selengkapnya ...
Pendahuluan;
Nabi dan Rasul adalah manusia-manusia pilihan yang bertugas memberi petunjuk kepada manusia tentang keesaan Allah SWT dan membina mereka agar melaksanakan ajaran-Nya. Ciri-ciri mereka dikemukakan dalam Al-Qur’an,
"... ialah orang-orang yang menyampaikan risalah-risalah Allah. Mereka takut kepada-Nya dan mereka tiada takut kepada seorang (pun) selain kepada Allah. Dan cukuplah Allah sebagai pembuat perhitungan." (Q.S. Al Ahzab : 39).
Perbedaan antara Nabi dan Rasul adalah : seorang Nabi menerima wahyu dari Allah SWT untuk dirinya sendiri, sedangkan Rasul menerima wahyu dari Allah SWT guna disampaikan kepada segenap umatnya. Para Nabi dan Rasul mempunyai 4 sifat wajib dan 4 sifat mustahil, serta satu sifat jaiz, yaitu :
1.Shiddiq (benar), Mustahil ia Kizib (dusta).
2.Amanah (dapat dipercaya), mustahil Khianat (curang).
3.Tabliqh (Menyampaikan wahyu kepada umatnya), Mustahil Kitman (menyembunyikan Wahyu).
4.Fathonah (Pandai/cerdas), Mustahil Jahlun (Bodoh).
5.Bersifat jaiz yaitu Aradhul Basyariyah (sifat-sifat sebagaimana manusia).
======================================================================
Di dunia ini telah banyak Nabi dan Rasul telah diturunkan, tetapi yang wajib diketahui oleh umat Islam
adalah sebanyak 25 Nabi dan Rasul, yaitu :
1. KISAH NABI ADAM AS
2. KISAH NABI IDRIS AS
3. KISAH NABI NUH AS
4. KISAH NABI HUUD AS
5. KISAH NABI SHOLEH AS
6. KISAH NABI IBRAHIM AS
7. KISAH NABI ISMAIL AS
8. KISAH NABI LUTH AS
9. KISAH NABI ISHAQ AS
10. KISAH NABI YA'KUB AS
11. KISAH NABI YUSUF AS
12. KISAH NABI SYU'AIB AS
13. KISAH NABI AYYUB AS
14. KISAH NABI DZULKIFLI AS
15. KISAH NABI MUSA AS
16. KISAH NABI HARUN AS
17. KISAH NABI DAUD AS
18. KISAH NABI SULAIMAN AS
19. KISAH NABI ILYAS AS
20. KISAH NABI ILYASA' AS
21. KISAH NABI YUNUS AS
22. KISAH NABI ZAKARIA AS
23. KISAH NABI YAHYA AS
24. KISAH NABI ISA AS
25. KISAH NABI MUHAMMAD SAW
Dan mungkin anda juga tertarik untuk membaca Kisah lainnya dalam blog atau pada halaman lainnya tentang >>>
- Sejarah 9 pedang Nabi Muhammad SAW beserta nama-namanya
- Foto dan gambar Ekslusive Peninggalan Rasulullah SAW
- MISTERI 3 MANUSIA ABADI
- Polemik Keberadaan Adam dan Manusia Purba
- Kisah Dewa Ruci dalam Mahabarata
- Mengungkap Rahasia Nabi Khidir as
- BAHTERA NABI NUH DAN KISAH AIR BAH
- Misteri Rahasia Gunung QAF dan NUN
- Mengungkap Siapa Lelaki Misterius Dalam Al Qur’an
======================================================================
وَمَا أَرْسَلْنَا قَبْلَكَ إِلا رِجَالا نُوحِي إِلَيْهِمْ فَاسْأَلُوا أَهْلَ الذِّكْرِ إِنْ كُنْتُمْ لا تَعْلَمُونَ
Kami tiada mengutus rasul-rasul sebelum kamu (Muhammad), melainkan beberapa orang laki-laki yang Kami beri wahyu kepada mereka, maka tanyakanlah olehmu kepada orang-orang yang berilmu, jika kamu tiada mengetahui.
وَمَا جَعَلْنَاهُمْ جَسَدًا لا يَأْكُلُونَ الطَّعَامَ وَمَا كَانُوا خَالِدِينَ
Dan tidaklah Kami jadikan mereka tubuh-tubuh yang tiada memakan makanan, dan tidak (pula) mereka itu orang-orang yang kekal. (QS. Al-Anbiya : 7-8)
Sesungguhnya Allah telah memilih Adam, Nuh, keluarga Ibrahim dan keluarga Imran melebihi segala umat (di masa mereka masing-masing), QS Ali-Imran :33)
Kemudian sesudah rasul-rasul itu, Kami utus Musa dan Harun kepada Firaun dan pemuka-pemuka kaumnya, dengan (membawa) tanda-tanda (mukjizat-mukjizat) Kami, maka mereka menyombongkan diri dan mereka adalah orang-orang yang berdosa. QS. Yunus: 74
Nabi dan rasul dalam Al-Qur’an
al-Qur'an Nur Karim |
juga merupakan seorang nabi.
Selain ke-25 nabi sekaligus rasul, ada juga nabi lainnya seperti dalam kisah Khidir bersama Musa
yang tertulis dalam Surah Al-Kahf ayat 66-82.
Terdapat juga kisahUzayr dan Syamuil. Juga nabi-nabi yang tertulis di Hadits dan Al-Qur’an, sepertiYusya’ bin Nun, Zulqarnain, Iys, dan Syits.
Sedangkan orang suci yang masih menjadi perdebatan sebagai seorang Nabi atau hanya wali adalah Luqman al-Hakim dalam Surah Luqman.
Semoga susunan lengkap artikel diatas bisa menjadi bahan referensi dan menambah wawasan pengetahuan anda untuk lebih mengenal dan mengetahui tentang Nabi/Rasul Allah, sehingga lebih meningkatkan lagi iman dan taqwa kita kepada yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang. Ammiin ..
Edit; wawansurya
Sumber ;
http://wawansurya.de.vu
http://wawansurya.tk
http://wawansurya.infos.st
http://wwbisnis.blogspot.com
www.affiliate-waones.com
http://waones-sbm.blogspot.com
http://mitra-sbm.blogspot.com
merchant
Tidak ada komentar:
Posting Komentar